AYOMEDAN.ID -- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini tentang potensi hujan petir di beberapa wilayah Sumatera Utara (Sumut) pada Kamis, 26 Januari 2023.
Hujan disertai petir di sejumlah wilayah Sumatera Utara diperkirakan bakal terjadi pada siang hari.
Adapun kondisi cuaca pada pagi hari di seluruh wilayah Sumatera Utara cerah berawan.
Baca Juga: Medan Disebut Kota Terkotor, Kadis Lingkungan Hidup Beberkan Faktanya
Lalu, pada siang hari hujan mulai turun dengan intensitas ringan hingga lebat di seluruh wilayah Sumatera Utara.
Bahkan beberapa daerah seperti Binjai Kota dan Stabat, hujan turun disertai petir.
Selain itu, daerah lainnya seperti Tarutung, Salak, Pematang Raya, Pangururan, Kabanjahe, dan Dolok Sanggul, diguyur hujan lebat pada siang hari.
Adapun wilayah lainnya, hujan turun dari intensitas ringan hingga sedang.
Hujan juga turun pada malam hari di seluruh wilayah Sumatera Utara dengan intensitas ringan hingga sedang.
Artikel Terkait
Cara Membuat Tumis Cabai Hijau untuk Makan Sahur, Rasanya Enak, Sederhana tapi Nikmat
Teks Khutbah Jumat Singkat NU Online Terbaru Tentang Bulan Rajab
Ini 18 Nama Bulan Rajab dan Artinya yang Jarang Diketahui Banyak Orang, Salah Satunya Mata Tombak
Mengenal Lebih Dekat Bobby Nasution, Wali Kota Medan sekaligus Menantu Presiden Jokowi
Jadwal Lanjutan Liga 2, PT LIB Sepakat Fasilitasi Kompetisi
Wali Kota Medan Bobby Nasution Terima Aksi Pengemudi Betor: Kita akan Perbaiki Ekonomi Keluarganya Dulu
Resep Puding Lumut Bunga Telang Anti Ribet: Manis, Segar, Cocok Jadi Takjil Buka Puasa Ramadhan
Medan Disebut Kota Terkotor, Kadis Lingkungan Hidup Beberkan Faktanya
PT LIB Siap Melanjut Liga 2, tapi Keputusan Final Tergantung Putusan PSSI
Walau Bubar PSMS Medan Ingin Liga 2 Lanjut Bersama 14 Klub Lain Termasuk Karo United
Persija Jakarta vs PSM Makassar: Prediksi Susunan Pemain dan H2H
Link Live Streaming Persija Jakarta vs PSM Makassar, Nonton Gratis Lewat Live Score
Bobby Nasution Turun Gunung Realisasikan Program Kerja Kota Medan Sumatera Utara, Ini 5 Proker Prioritasnya
Ini 10 Manfaat Puasa Sunnah Rajab di 10 Hari Pertama, Beserta Niat dalam Bahasa Latin dan Artinya
Tata Cara Sholat Sunnah Rajab Lengkap dengan Bacaan serta Waktunya
Jadwal Sholat Lima Waktu Kota Medan Kamis, 26 Januari 2023
Prakiraan Cuaca BMKG 33 Kota di Indonesia Kamis, 26 Januari 2023: Medan Hujan Sedang, Manado Berawan
Gibran Rakabuming Sebut Kaesang Pangarep Ingin Masuk Dunia Politik, Ingin Bantu Bangun Kota Solo?
Jokowi Sentil Kader Posyandu dan BKKBN Kalah Cepat dari Polisi Temui Bayi yang Diberi Kopi Susu
Begini Aksi Bobby Nasution Saat Medan Jadi Kota Terkotor Menurut Kementerian LHK, Sebut Soal MCT, Apa Itu?